Monday, September 3, 2012

Handphone Smartfren Xstream, Memang Ok.

      Handphone smartfren yang merupakan keluaran tahun 2012 ini memang sangat bagus sekali. dari segi bentuknya pun sangat simpel dan sederhana. handphone ini mempunyai 2 macam warna saja, yaitu warna putih dan warna hitam saja. dari menu handphone smartfren ini cukup lumayan lengkap sekali, yang terdiri dari : - Facebook, twiter, chating, streaming audio, video dan live tv, kamera 2 megafiksel, java, fm radio dan mp3, lebar layarnya QVGA 2,4'', dan bisa di pergunakan untuk modem EVDO ( plug dan play ) dengan kecepatan 3,1 Mbps ( download ), wap 2,0 /xHTML, opera mini, bluetoot v2.1 ( A2DP ), mini USB interfacespot, baterai lion 950 mAH, slot micro SD hingga 8 GB, dan support window XP, VISTA 7, Mac 0S 05,5 dan 10,6.
      Dengan memiliki handphone smartfren Xstream EV-DO ini, sangat bermanfaat sekali bagi semua orang yang menyukai tentang hubungannya dengan internet atau pun dunia maya. Berinternetan yang menggunakan handphone ini sangat irit sekali penggunaannya, karena ada 2 cara untuk daftar secara berlangganan, yaitu :
a. *123*3*1*20. hanya dengan uang sebesar Rp 1.000 rupiah sudah mendapatkan 20 Mb, yang masa berlakunya itu untuk 1 hari saja.
b. *123*3*1*100. hanya dengan uang sebesar RP 3.000 rupiah sudah mendapatkan 100 Mb, yang masa berlakunya itu untuk 1 hari saja.
      Dan cara untuk pengecekkan status paket kuotanya ini, cukup tekan *995 saja. harga dari handphone smartfren ini sangat terjangkau sekali oleh semua orang. dengan harganta itu sebesar Rp 299.000 ribu rupiah saja sudah termasuk dengan nomer kartu perdana dari smartfren. tapi mohon maaf, belum ada dengan kartu memori externalnya. jadi apa bila ada yang berminat untuk membeli handphone tersebut ada di Galeri Smartfren yang di jalan Soekarno hatta dan di BEC.
      Harga pulsa dari smartfren yang fisik ini, bermacam-macam. dari harga Rp 5.000, 10.000, 20.000, 50.000, dan yang 100.000 ribu juga ada... Semoga dengan adanya informasi ini bisa bermanfaat untuk semua orang. terima kasih.,.,.,.,.,.,.
                                                                 

No comments:

Post a Comment